6 Burung Kecil yang Banyak Dipelihara di Indonesia

prenjak coklat

Burung kicau berukuran kecil biasanya relatif lebih mudah dipelihara dibandingkan burung besar. Alasannya karena tentu akan lebih sedikit makan dan sangkarnya juga lebih kecil. Jadi lebih mudah ditaruh di dalam rumah. Tidak membutuhkan tempat besar. Untuk anda yang terpikirkan untuk memelihara burung kicau berukuran kecil, beberapa jenis burcil dibawah ini mungkin akan menarik perhatian anda. …

Read more

Download Suara Burung Pleci Gacor Ngerol Panjang Mp3

download suara burung pleci by Wikicau

Suara Burung Pleci terkenal khas dibandingkan burung kicau lainnya. Ciri khas tersebut adalah suara nembaknya. Jika Pelci sudah gacor, maka ia bisa mengeluarkan suara nembaknya dengan durasi yang panjang dan hampir tanpa jeda. Hal ini juga yang membuat Pleci sering dijadikan sebagai salah satu burung masteran. Dengan begitu, burung lain akan mampu memiliki suara nembak …

Read more

Ini Dia Cara Mengatasi Warna Bulu Pleci yang Kusam Dan Pudar

warna bulu pleci pudar dan kusam by Wikicau

Penyebab Warna Bulu Burung Pleci Pudar & Kusam: Secara alamiah, Burung Pleci memiliki bulu berwarna kuning dengan gradasi hijau. Serta dibeberapa titik ada warna putih dan hitam. Tapi pada kasus tertentu, Pleci menjadi pudar warna bulunya. Berikut ini adalah beberapa hal yang menyebabkan hal tersebut: Burung Pleci terlalu lama dan terlalu sering dijemur Burung Pleci …

Read more