Download Suara Burung Cucak Rante untuk Masteran dan Pikat
Burung Cucak Rante atau terkadang juga disebut sebagai Cucak Ranting merupakan burung dengan tampilan yang mirip seperti Cucak Ijo. Terutama dari bentuk tubuh, paruh dan juga kepalanya, Cucak Rante dan Cucak Ijo sangat mirip. Hal ini tidak mengejutkan karena keduanya berasal dari satu spesies yang sama. Perbedaan antara keduanya hanya terletak pada warna dan juga …